Tahura Pocut Meurah Intan ini berada dalam sebuah area hutan lindung luas 6.300 ha, didominasi vegetasi hutan pegunungan dan Pinus Merkusi.
Di dalamnya terdapat air terjun air panas, air panas, kawah belerang, bendungan peninggalan Belanda, dan masih banyak lagi yang lainnya.
Meskipun dikabarkan terbakar beberapa waktu yang lalu, diharapkan kelestarian hutan lindung ini tetap terjaga dari kerusakan akibat ulah manusia.
Taman Hutan Raya Pocut Meurah Intan
Alamat : Suka Mulia, Lembah Seulawah, Kabupaten Aceh Besar. Rujukan : Hotel di Aceh Besar, Tempat Wisata di Aceh Besar, Peta Wisata Aceh BesarDiubah: Juni 17, 2017.Label: Aceh, Aceh Besar, Taman Nasional
Bagikan ke: WhatsApp, Email. Print!.